Andalan

Berjalan di Atas Angin

Tuan, sudah lama aku tidak berceloteh padamu sejak sangkar itu terbuka. Aku bahkan sudah lupa seperti apa senyum manis yang selalu kau ukir tiap kali aku berceloteh. Sekarang bagaimana kabar Tuan? Aku ingin sekali berceloteh lagi padamu tanpa Tuan bisa mendengar–sebab kini kau terlalu jauh dari pandangan mataku. Tuan, kini aku hidup di tempat yang … Lanjutkan membaca Berjalan di Atas Angin

Apa yang Membuat Kita Bahagia?

Ketika hidup sedang karut-marut, pernahkah kamu bertanya apa yang bisa membuat dirimu kembali bahagia. Kalau boleh aku tebak, sebagian dari kalian menginginkan kehangatan dari orang terkasih –pasangan atau keluarga misalnya. Kebahagiaan yang sederhana meski pun tak semua orang menganggapnya sesederhana itu. Dari pagi hingga malam hari ada orang-orang yang selalu siap di balik kubikel kerjanya; mereka … Lanjutkan membaca Apa yang Membuat Kita Bahagia?

Pengalaman Magang Menjadi Wartawan

Agustus lalu, selepas KKN, Saya memutuskan untuk mengambil magang di LPP RRI yang menjadi salah satu mitra Kampus Merdeka. Program magang berlangsung selama satu semester, dari Agustus hingga Desember 2022. Dan satu-satunya posisi yang ditawarkan oleh mitra ini hanyalah wartawan multimedia, berbeda dengan beberapa mitra lain yang bisa membuka lebih dari dua posisi bagi mahasiswa … Lanjutkan membaca Pengalaman Magang Menjadi Wartawan

Storyteller

What you will talk about when we sit together is the thing I look forward to the most. You always happily lead the conversation. You never run out of topics even though I'm too passive. Yet I'm also happy to be here, pretending to be a good listener for a reliable storyteller.

Pintu Hijau

Oleh O Henry Alih Bahasa: Vera Utami KITA SEMUA BERPIKIR TENTANG PETUALANGAN. Kau sedang berjalan di sepanjang Broadway. Kau melihat-lihat ke jendela toko untuk memutuskan teater mana yang akan kau kunjungi. Kau bertanya pada diri sendiri, apakah aku ingin sesuatu yang membuatku tertawa atau sesuatu yang membuatku sedih? Tiba-tiba sebuah tangan meraih lenganmu. Kau berbalik … Lanjutkan membaca Pintu Hijau

Makan Siang Okta: Tersihir Kisah Tanpa Arah

Judul : Makan Siang Okta Penulis : Nurul Hanafi Penerbit : Shira Media Tahun terbit : 2019 Cetakan : Pertama Tebal : 170 hlm ISBN : 978-602-5868-51-1 Blurb Masih teringat benar bagaimana kesannya menyadari betapa ibu memandangi kedua tanganku dan buku itu, dan rasanya meskipun aku ingin menaruh buku itu kembali namun sorot matanya melarangku, … Lanjutkan membaca Makan Siang Okta: Tersihir Kisah Tanpa Arah

The Long Journey

Crossing the sea From one land to another land Without knowing When it'd be arrive With a complicated map They collected a bravery And took the long journey To get a better life And a safer home They are not explorers Like Columbus or Bartolomeu Dias They are called refugees A people without a land

E-book vs Buku Cetak, Mana yang Lebih Diminati?

image source Kebanyakan orang mungkin sudah tidak asing lagi dengan istilah e-book (buku eletronik) yang sudah menjadi tren pada era digital. E-book sendiri merupakan bentuk baru dari buku cetak yang mengalami digitalisasi sehingga memudahkan pembaca untuk mengakses melalui berbagai perangkat seperti smartphone dan laptop. Jika dibandingkan dengan buku cetak, e-book memiliki berbagai keunggulan yang membuatnya … Lanjutkan membaca E-book vs Buku Cetak, Mana yang Lebih Diminati?